Grey Literature
Designing Web-Based Multimedia Learning About Optical Lenses Using 3D Simulation
Kerja praktek ini dibuat untuk mengatasi permasalahan yang dihadapi oleh PT. Optometrist Indonesia mengenai kurangnya pemahaman pelanggan tentang perbedaan antara lensa-lensa optik yang ada di PT. Optometrist Indonesia. Tujuannya adalah untuk merancang simulasi 3D tentang perbedaan antara lensa optik yang disediakan di PT. Optometrist Indonesia yang bersifat mendidik, memberikan informasi dan pengetahuan tentang lensa optik melalui online untuk pelanggan PT. Optometrist Indonesia. Proyek ini akan di implementasikan di website perusahaan. Luaran dari proyek ini adalah sebuah website yang berisi informasi tentang PT. Optometrist Indonesia, termasuk halaman web yang memiliki informasi tentang lensa termasuk simulasi 3D dari lensa-lensa optik tersebut.
17/UIB/WP31/0047 | Reference Room | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain