Grey Literature
Perancangan dan Implementasi Sistem Informasi Keuangan Berbasis Web untuk Salon Venna Tanjungpinang
Kerja praktek ini bertujuan untuk membantu salon Venna dalam mempermudah kalkulasi pembukuan dan manajemen transaksi dengan harapan agar efisiensi dan workflow dalam administrasi salon dapat meningkat setelah diterapkan system yang dirancang dan dikembangankan pada kerja praktek yan dilakukan selama periode 01 Januari 2017 s/d 30 Maret 2017. Sistem yang dirancang dan dikembangkan untuk Salon Venna ini berupa sistem berbasis Web. Sistem web ini dirancang khusus sesuai dengan kebutuhan salon dimana pada sistem ini menggunakan elemen kalkulasi secara otomatis dan media untuk menampilkan daftar transaksi secara menarik. Dengan adanya sistem Web ini diharapkan agar dapat membantu dan memberikan efisiensi dalam perhitungan dan pembukuan kepada salon Venna sesuai dengan tujuan perancangan dan pemengembangan sistem berbasis Web ini.
17/UIB/WP31/0065 | Reference Room | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain